Training Accurate

Cara Impor Penjualan eCommerce ke Accurate Online

Cara Impor Penjualan eCommerce ke Accurate Online

Semakin banyak pelaku usaha yang mengintegrasikan toko onlinenya dengan software akuntansi untuk mempercepat pencatatan transaksi. Jika Anda menggunakan Accurate Online sebagai sistem pembukuan, Anda bisa memanfaatkan fitur impor penjualan untuk mencatat transaksi dari marketplace atau eCommerce secara efisien. Artikel ini akan membahas bagaimana cara melakukan impor penjualan dari platform eCommerce ke Accurate Online, apa saja […]