Training Accurate

Fitur Pesanan Penjualan (Sales Order) pada Accurate Online

Fitur Pesanan Penjualan (Sales Order) pada Accurate Online

Buat banyak pebisnis, Accurate Online awalnya terlihat seperti aplikasi akuntansi biasa. Tapi begitu mulai explore, Anda akan menemukan beragam fitur penunjang operasional, salah satunya adalah fitur pesanan penjualan. Fitur ini sangat berguna untuk menata alur penjualan secara lebih profesional. Bagi bisnis yang sering menerima purchase order (PO) dari pelanggan—baik skala kecil maupun besar— kadang berulang […]